Selasa, 29 Desember 2015

Lunch dan Hotel Tour Di Grand Zuri Express Mangga Dua



Taraaa.... 

Ini lanjutan cerita sebelumnya ya. Jadi, buat yang belum baca postingan sebelum ini... silakan dibaca dulu haghagahag *maksa*


Sebenernya sih belum puas menikmati trip di Jakarta tapi karena durasi waktunya terbatas, jadilah kami, rombongan trip Jakarta-Tangerang, harus bergegas ke spot selanjutnya. Berhubung, udah waktunya makan siang, kami pun diajak untuk mampir di Grand Zuri Express, Mangga Dua.

Sabtu, 19 Desember 2015

Mengenal Sejarah Jakarta Dari Menara Syahbandar Dan Museum Bahari



Excited! Satu kata yang menggambarkan perasaan saya ketika dikasih kesempatan buat eksplor Jakarta-Tangerang. Dan, yang bikin tambah senang lagi karena trip ini eksklusif cuma untuk para pemenang  Blog Competition yang diadakan Jakarta Corners dan Grand Zuri. Jadi, ada 6 pemenang yang diajak trip. Sayangnya, hanya 3 aja yang bisa hadir yaitu Saya, Evrina dan Mbak Ratna. Trip ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 14 November 2015.

Jumat, 04 Desember 2015

Open Rice Blogger Gathering at Luc Bar And Grill


Ngga nyangka, udah sebulan blog saya yang satu ini didiemin aja, hiks.. hiks. Kalau diibaratkan rumah, ya.. mungkin udah penuh sarang laba-laba dan tumpukan debu. Bukannya ngga diurus ko tapi karena saya sok sibuk nulis di blog yang ini

Dan.. sekarang waktunya update lagi, yeayyyy!!! *claps*. Sabtu (7 November 2015 a.k.a sebualan yang  lalu book) lalu, saya diundang sama Open Rice buat ikutan Blogger Gathering. Lokasi gatheringnya itu di Luc Bar & Grill yang ada di Jalan Wolter Mongonsidi, Jakarta Selatan. Lokasinya ngga jauh dari One Wolter Place, loh.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...